jalan-sehat-hari-bhayangkara-ke-77-tingkat-kecamatan-balapulang

Jalan Sehat Hari Bhayangkara ke-77 Tingkat Kecamatan Balapulang

 10 Juli 2023 |  Administrator

Jalan Sehat Hari Ulang TahunBhayangkara ke-77 Tingkat Kecamatan Balapulang diadakan pada Hari Sabtu pagi tanggal 8 Juli 2023 di Titik Start dan Finish berada di halaman Polsek Balapulang. Jalan Sehat diikuti Jajaran Forkompimcam, Kepala Dinas/Instansi, Kepala Desa se-Kecamatan Balapulang, Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan maupun Desa serta warga masyarakat Kecamatan Balapulang.

HUT Bhayangkara di Halaman Polsek ini dimeriahkan pertunjukan Orkes Dangdut Kareena Musik dari Tegal.


SIKEMA

Kirim Keluhan

Lacak Keluhan Anda!

KELUHAN TERJAWAB

AGENDA KEGIATAN


  • Event tidak tersedia.

Media Sosial

PENGUNJUNG