Lepas Sambut Pejabat Eselon III dan IV Kecamatan Balapulang Tahun 2023
21 Juni 2023 | Administrator
Kegiatan Lepas Sambut Pejabat Lama Sekcam Balapulang Didik Ari Kustanto, S.STP, M.Ec.Dev, digantikan Pejabat Baru Muhammad Sihabuddin, S.STP dan Deddy Purwanto, S.IP, MM (Kasi Yanlik) digantikan Wahyu, SKM,MM. serta Suharto, SE mengisi kekosongan Pejabat Kasubag Umum dan Kepegawaian yang sudah Pensiun. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 12 Juni 2023 dan berjalan dengan lancar. Kegiatan ini diakhiri dengan mengantar Pejabat yang mutasi ke tempat tugas yang baru.